Kamis, 30 Maret 2017

Raketa 24 H

Jam tangan Rusia Vintage merk Raketa, didapatkan langsung import dari Rusia dengan lama waktu proses sekitar 3 bulan. Keunikan jam ini adalah menggunakan dial 24 H dan pada dial tergambar peta Kutub Selatan dengan titik titik merah adalah stasiun yang ada di kutub selatan.  Menggunakan fungsi manual 24 H dikarenakan di daerah kutub pada saat tertentu tidak bisa dibedakan waktu  antara siang dan malam sehingga digunakanlah petunjuk analog 24 H.
Jam ini sudah pasti terbukti ketangguhannya untuk segala macam badai yang ada di kutub selatan. Ekspedisi kutub selatan oleh Rusia sudah dimulai sejak abad 18 hingga abad 21 ini. http://www.athba.net/2015/03/stasiun-penelitian-di-antartika-yang.html


Jam dengan dial peta berwarna keemasan, dial tersebut dibuat dengan kesederhanaan tetapi mencerminkan ketangguhan

Pembacaan jam merubah prinsip dasar pembacaan jam selama ini,
hayoo itu menunjukan jam berapa?

Koran Rusia pembungkus jam pun sampai sini :)

two Russian watch

Raketa & Vostok

 Bagian bawah angka 12 ( posisi angka 6 jam biasa) tertulis CCCP jadi jam ini dibuat pada masa uni soviet masih Berjaya


Nuansa Gold memang mencerminkan elegan

Mencerminkan vintage looks

Gold & Brown memang serasi

 Meskipun vintage tapi tetap berfungsi dengan baik


24H Analog vintage, its Russian watch bro

Tidak ada komentar:

Posting Komentar